Ngamprah adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Bandung Barat (KBB). wilayahnya cukup luas namun yang pasti kecamatan ini berada di titik paling strategis. Dilewati oleh Jalan Tol Padalarang, Kecamatan Ngamprah merupakan salah satu wilayah paling ramai di KBB. Selain dipenuhi oleh perumahan, Kecamatan Ngamprah juga mempunyai sejumlah pabrik serta kawasan industri besar yang tentunya dipenuhi oleh berbagai macam perusahaan terbaik Indonesia seperti Ultra Milk dan lain - lain. Kecamatan Ngamprah adalah sebuah kecamatan maju, maka tidak heran apabila fasilitas serta sarana prasarana umum di sini sangat lengkap juga memadai. Membuatnya menjadi incaran banyak orang untuk bermukim serta mencari nafkah.
Sejumlah pusat perbelanjaan terlengkap hadir di Ngamprah dan membuat masyarakat sekitar menjadi mudah untuk membeli segala macam kebutuhan hidup sehari - hari mereka. Sejumlah pusat perbelanjaan yang dimaksud adalah:
Begitu pula apabila Anda membutuhkan rumah sakit untuk membantu proses penyembuhan, tidak perlu khawatir sebab di Ngamprah berdiri beberapa RS dengan jumlah ketersediaan tenaga medis serta obat yang sangat lengkap, misalnya:
Selain sarana prasarana kesehatan, Kecamatan Ngamprah juga memiliki sejumlah pusat pendidikan terbaik di Kabupaten Bandung. Ini tentu saja memberi keuntungan dan kemudahan bagi para masyarakat yang memiliki anak berusia sekolah. Mereka tidak perlu pusing mencari sekolah terbaik untuk menyiapkan masa depan sang buah hati. Tinggal pilih saja dari beberapa sekolah di bawah ini:
Sebagai sebuah wilayah yang terletak di Kabupaten Bandung, tidak perlu kaget jika Anda menemukan kelengkapan infrastruktur terbaik yang dapat membantu Anda dalam menjalani kehidupan sehari - hari. Seperti misalnya:
Dalam membeli sebuah properti khususnya rumah, tentu ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar Anda bisa mendapatkan keuntungan maksimal. Dan apabila membeli rumah di Ngamprah pastilah Anda akan mendapatkan beberapa keuntungan yang tidak dimiliki apabila Anda membeli rumah di area lain.
Pertama, harga rumah di Ngamprah sangat beragam sehingga Anda bisa menyesuaikan dengan budget yang ada. Baik perumahan mewah maupun perumahan murah di Ngamprah semuanya tersedia. Kedua, meskipun akhirnya Anda memutuskan untuk membeli rumah murah di Ngamprah, Anda akan tetap mendapatkan kenyamanan maksimal sebab fasilitas serta sarana prasarana kawasan sangat lengkap. Ketiga, seluruh unit rumah dalam perumahan di Ngamprah memiliki nilai jual serta ROI yang tinggi.
Berdasarkan data internal Tim Lamudi, didapatkan hasil bahwa harga rata - rata rumah di Ngamprah adalah sebesar Rp 11.800.000 atau mengalami kenaikan sekitar 2.61% dari data periode April 2018 yakni Rp 11.500.000. Angka Rp 11.800.000 itu masih sedikit lebih rendah dari harga rata-rata rumah di area tetangga yakni Padalarang yang sekarang sudah menyentuh Rp 13.100.000 per meter persegi. Namun jangan khawatir sebab angka tersebut masih bisa naik seiring waktu dan membuat bandrol rumah murah di Ngamprah terus mengalami kenaikan. Sebagai perbandingan, Anda dapat melihat daftar rumah dijual di Ngamprah lainnya disini.
Berikut adalah harga rumah dijual di Ngamprah yang paling banyak dicari oleh calon pembeli di Lamudi: