Investasi ibaratkan bak permainan yang didalamnya ada bermacam-macam strategi, pun ada potensi menang atau kalah dari segi hasil. Tepat jika Anda memilih invetstasi tanah kapling, peluang menjadi pemenang sangat sangat lebar.
Spesifikasi :
- Luas Tanah mulai dari 123 m2 - 273 m2
- Lebar Depan mulai dari 8 m - 9m
- Legalitas SHM
Akses Sekitar Lokasi :
- Timur Polsek Temon
- Selatan Pasar Jombokan
- Timur RSU Rizki Amalia
- Timur Bandara YIA
Selling Point :
- Siteplan Rapi, Standar Perumahan
- Strategis Kawasan Residencial Baru
- Layak Investasi, ROI 30% Per Tahun
- Bayar Cash Diskon Khusus