SOUTH QUARTER

SOUTH QUARTER

Cilandak, Jakarta Selatan
Mulai Rp1.300.000.000 - Rp5.087.191.630
1 - 3
1 - 3

Tentang Proyek

PROMO SOUTH QUARTER RESIDENCE 2023 : DISCOUNT UP TO 1 BIO* (DUAL KEY, HARD CASH & SELECTED UNITS ONLY) | EMAS 10 GRAM* (1BR+, 2BR, & DUAL KEY)

(PERIODE 1 SEPTEMBER 2023 - 31 OKTOBER 2023)

*S&K BERLAKU


South Quarter Residence Apartment adalah sebuah kawasan mix used development premium persembahan Intiland Development Tbk di RA Kartini Kav. 8, Cilandak Barat, Jakarta Selatan. South Quarter dibangun pada lahan seluas 7,9 HA yang terdiri dari residensial, kantor, dan ritel.

South Quarter Residence Apartment memiliki konsep berkelanjutan (sustainability) dengan pembangunan yang sangat memperhatikan keseimbangan lingkungan dan penghuninya. Dari total area yang ada, 80% merupakan area terbuka, sehingga South Quarter Residence bukan hanya sebuah kawasan gedung perkantoran dan hunian biasa, akan tetapi diharapkan menjadi sebuah tempat yang dapat memberikan inspirasi dan meningkatkan level kualitas performa terbaik bagi setiap penghuninya.

South Quarter Residence Apartment di desain dengan formasi solar orientation, dimana merupakan formasi yang mampu meningkatkan kenyamanan dan mengurangi konsumsi energi. Desain fasad dari South Quarter Residence terinspirasi oleh penggunaan rotan tradisional Indonesia sehingga menampilkan fasad yang terlihat sangat elegan.

Harga South Quarter Residence Apartment mulai dari 1,3M-an, hubungi kami untuk mendapatkan penawaran spesial hanya di Lamudi.

Keunggulan dari South Quarter Residence Apartment

  • Berlokasi di Jantung Kota Jakarta Selatan.
  • Apartemen dengan desain Tropical Resort Concept.
  • Memiliki fasilitas antar-jemput khusus menuju Stasiun MRT.
  • Tiap unit dilengkapi dengan fitur fiber optic connection for TV, Phone & Internet dan double glazed windows.
  • Akses langsung menuju Tol JORR.


Alamat Lokasi South Quarter Residence : Jalan RA Kartini Kav. 8, Cilandak Barat, Kec. Cilandak, Jakarta Selatan 12430.

Fasilitas yang terdapat pada South Quarter, antara lain :

  • Main Entrance
  • Main Drop Off
  • Edgeless Water Feature
  • Terracing Water Feature
  • Children’s Playground
  • Multi Purpose Lawn Area
  • Outdoor Lounge Seating
  • Outdoor Coworking Space
  • Zen Garden
  • Bamboo Corridor
  • BBQ Area
  • Rain Garden
  • Connecting Bridge
  • Viewing Deck
  • Reflexology Path
  • Health and Fitness Centre


Tipe unit yang ditawarkan, yaitu :

  • Tipe Studio (30 m2)
  • Tipe 1 BR + Study(60 m2)
  • Tipe 2 BR Corner (86 m2)
  • Tipe 2 BR (93 m2)
  • Tipe Dual Key (117 m2)
Lihat lebih banyak

Fasilitas

fitness_center Gym
outdoor_grill BBQ Area
security Keamanan 24 jam
toys Taman bermain anak
pool Kolam renang

Lokasi Dekat South Quarter

Cilandak, Jakarta Selatan

Listing ID 2681 Terakhir diupdate pada: 09/03/2023

Dapatkan Aplikasi Lamudi

Beli atau sewa properti dengan mudah menggunakan aplikasi kami. Scan kode QR berikut untuk download

Side Image
Your account has been created please complete your profile  here 
Pesan Anda telah terkirim
Langsung hubungi kami dibawah ini.
Marketing Gallery
Rekan Lamudi
Agen sedang dalam proses verifikasi
ANGGOTA SEJAK 2023
Telpon Sekarang
Lihat properti serupa
Thank you!
Please call me directly, I look forward to it.
Terima kasih!
Mohon sebutkan Lamudi saat terhubung dengan agen.
PT. Intiland Development Tbk - South Quarter
Marketing Gallery
Listing ID 2681
Tutup